Manfaat Jamur Tiram





  • Para peneliti dari Boston University School of Medicine mempresentasikan di the American Society for Biochemistry and Microbiology annual meeting in Boston 22 April 2013 bahwa mengkonsumsi jamur yang mengandung Vitamin D2 dapat secara efektif meningkatkan dan menjaga level vitamin D. Vitamin D penting bagi kesehatan tulang dan kekuatan otot sehingga mengurangi resiko osteomalacia, osteoarthritis dan osteoporosis. Vitamin D juga berperan dalam sistem imun sehingga membantu tubuh melindungi dari infeksi dan flu serta resiko terserang kanker, penyakit jantung, depresi diabetes.
  • Jamur Tiram memiliki banyak kandungan gizi dan bermanfaat untuk kesehatan. Jamur Tiram mengandung air, kalori, karbohidrat, protein,   kalsium, vitamin B1, B2, dan juga vitamin C.
  • Beberapa manfaat yang dimiliki oleh Jamur Tiram ialah menurunkan kolesterol, anti-bakterial, dan anti-tumor sehingga Jamur Tiram juga banyak dimanfaatkan untuk mengobati berbaagai penyakit mulai dari diabetes, lever, dan lainnya. Untuk Anda yang ingin menurunkan berat badan juga bisa mengonsumsi Jamur Tiram ini karena banyak mengandung serat.  dikutip dari berbagai sumber.


  Groups that may find oyster mushrooms especially beneficial:

1. Those who are anemic: oyster mushrooms improve haemopoietic factors.
2. Those who are trying to control hypertension, obesity and diabetes: oyster mushrooms are high potassium yet have a low sodium/potassium ratio, and are also low in starch, fat and caloric value.
3Those who suffer from hyperacidity and constipation: Oyster mushrooms have beneficial high fiber content and alkaline ash content.
4Those who wish to lower cholesterol levels: oyster mushroom naturally contain 0.4%-2.7% of lovastatin, commonly used in cholesterol lowering drugs.
5. Those wishing to bolster their immune systems: Oyster mushrooms contain some antibiotic properties and immune boosting properties.http://www.examiner.com/article/health-benefits-of-oyster-mushrooms










0 komentar:

Copyright © 2012 Camilan Sehat